10 Potret Yeni Inka Pakai Hijab Berhasil Curi Perhatian, Tampil Kasual hingga saat Wisuda
Simak 10 Potret Yeni Inka saat memakai hijab yang berhasil curi perhatian.
Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Berikut 10 potret Yeni Inka yang memakai hijab dan berhasil mencuri perhatian.
Penyanyi dangdut Yeni Inka masuk dalam jajaran Google Trends pada Sabtu (4/3/2023).
Sosok Yeni Inka kini tengah menjadi perhatian publik, termasuk potretnya yang mengenakan hijab.
Dalam Instagram @yeniinka, Yeni Inka membagikan beberapa potretnya saat mengenakan hijab.
Potret terbarunya yang mengenakan hijab saat momen Yeni Inka wisuda, hingga tampil dengan gaya kasual.
Baca juga: Yeni Inka Kalahkan BLACKPINK dan BTS sebagai Artis yang Paling Banyak Diputar di YouTube Indonesia
Potret Yeni Inka Pakai Hijab
1. Potret Yeni Inka Bersama Keluarga saat Wisuda
Yeni Inka mengunggah potretnya berhijab bersama keluarga dan pasangannya, Khrisna Shakti.
Mereka terlihat memakai kebaya dan batik seragam berwarna coklat.
Foto ini diunggah pada 16 Oktober 2022 di Instagram @yeniinka.
"(Emoji hati) Latepost foto waktu wisuda kemarin baru sempet upload heheee (emoji penuh cinta)," tulis keterangan postingan.
2. Yeni Inka di Cafe dengan Baju Santai
Yeni Inka tanpa sungkan membagikan potret santai pada Agustus 2021.
Dalam foto tersebut, Yeni tampak memakai baju lengan panjang dengan hijab dan sanda jepit.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.