Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

BLACKPINK Raih Guinness World Record untuk Saluran Musik Grup Paling Banyak Ditonton di YouTube

BLACKPINK raih Guinness World Record untuk saluran YouTube yang paling banyak ditonton dengan total penayangan 30.151.716.121 per 12 April 2023.

Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in BLACKPINK Raih Guinness World Record untuk Saluran Musik Grup Paling Banyak Ditonton di YouTube
Kbizoom
BLACKPINK raih Guinness World Records sebagai saluran musik grup yang paling banyak ditonton di YouTube. 

Sementara itu, NewJeans menempati posisi kedua dalam peringkat dengan indeks reputasi merek 5.428.500.

Menandai sedikit peningkatan 1,22 persen dalam skor mereka sejak bulan lalu.

IVE naik ke posisi ketiga dengan indeks reputasi merek 3.282.997, menandai peningkatan skor mereka sebesar 21,37 persen sejak Maret.

Posisi keempat ada TWICE dengan indeks reputasi merek 2.942.459.

Terakhir (G)I-DLE bertahan di posisi kelima dengan indeks reputasi brand 2.690.821.

(Tribunnews.com/Ayu/M Alivio Mubarak Junior)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas