Chord Gitar Lagu Satu yang Tak Bisa Lepas - Reza Artamevia: Hanya Kau yang Mampu Mencuri Hatiku
Lagu Satu yang Tak Bisa Lepas dipopulerkan oleh Reza Artamevia. Simak chord gitar dan lirik lagu berjudul Satu yang Tak Bisa Lepas dalam artikel ini.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Simak chord gitar dan lirik lagu berjudul Satu yang Tak Bisa Lepas dalam artikel ini.
Lagu Satu yang Tak Bisa Lepas dipopulerkan oleh Reza Artamevia.
Tembang Satu yang Tak Bisa Lepas diciptakan oleh Ahmad Dhani.
Satu yang Tak Bisa Lepas termasuk dalam album bertajuk Keajaiban yang dirilis tahun 1997.
Baca juga: Chord Gitar Keabadian - Reza Artamevia, Lengkap dengan Lirik dan Video Klipnya
Berikut ini Chord Gitar dan Lirik Lagu Satu yang Tak Bisa Lepas - Reza Artamevia:
Intro : D Bm A F# Bm
D Bm G
ku simpan masa demi masa
A D
tak mudah tuk' terlupa
G A
saat kau masih di sisi
F# Bm
hingga saat kau dengannya
A E
kadangku menangis..
*)
D Bm G
tataplah diriku di sini
A D
masih seperti yang dulu
G A
ku temui kau pun kembali
F# Bm
tuk' bersamaku lagi
A E
aku pun mengerti..
Reff:
D F#m
satu yang tak bisa lepas percayalah
G A F# Bm
hanya kau yang mampu mencuri hatiku
F#m G A
akupun tak mengerti..
D
satu yang tak bisa lepas
C Bm Gm
bawalah kembali jiwa yang luka
A
dan perasaan yang lemah ini
Em
menyentuh sendiriku..
Musik : D Bm A F# Bm
Kembali ke : *), Reff
Musik : D Bm A F#
Bm A E
Em F#m
meski hatiku pun mengerti
G
masih ada satu asa
Em F#m
ku coba tuk' melawan
G A
angkuhnya hasrat hati, ooh..
Kembali ke : Reff [2x]
A
dan perasaan yang lemah ini
Em
menyentuh sendiriku
A
dan perasaan yang lemah ini
Em D
menyentuh sendiriku..
(Tribunnews.com)
Berita lainnya terkait Chord Gitar
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.