Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Band Kotak Somasi Balik, Posan Tobing Bereaksi : Kita Bertemu di Pengadilan

Grup band Kotak sudah menjawab somasi terbukaPosan Tobing dengan melakukan somasi balik. Posan pun bereaksi ingin bertemu di Pengadilan.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Band Kotak Somasi Balik, Posan Tobing Bereaksi : Kita Bertemu di Pengadilan
kolase/dok Tribunnews.com
Grup band Kotak sudah menjawab somasi terbukaPosan Tobing dengan melakukan somasi balik. Posan pun bereaksi ingin bertemu di Pengadilan. 

Sheila selaku kuasa hukum merespon somasi Posan soal larangan bawakan lagu yang diciptakan bersama.

Menurut Sheila, dalam sisi hukum kliennya masih ada hak untuk membawakan lagu-lagu yang diciptakan bersama.

"Terkait somasi mereka yang lagu-lagu diciptakan bersama waktu itu kami harus menyatakan sikap bahwa kami keberatan terhadap pelarangan lagu," beber Sheila A Salomo di kawasan Thamrin Jakarta Pusat, Kamis (26/7/2023).

"Kami kan penciptanya juga ada hak di sana," tegasnya.

Baca juga: Pihak Kotak Somasi Posan Tobing, Buntut Larangan Membawakan Lagu Ciptaan Bersama

Grup band Kotak pun balik mensomasi Posan Tobing untuk menyabut somasinya soal pelarangan membawakan lagu ciptaan bersama.

"Berdasarkan hal itu kami mensomasi balik agar Haposan mencabut pelarangan terhadap lagu-lagu yang diciptakan bersama," beber Sheila.

"Itu yang menjadi jawaban kami tehadap somasi terbukanya," sambungnya.

Berita Rekomendasi

(ARI).

Sumber: Warta Kota
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas