Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

5 Rekomendasi Film Horor Tayang di Bioskop pada Februari 2024, Ada Munkar hingga Sinden Gaib

Simak 5 rekomendasi film horor yang akan tayang di bioskop pada Februari 2024. Ada Munkar, Baghead hingga Sinden Gaib.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Yurika NendriNovianingsih
zoom-in 5 Rekomendasi Film Horor Tayang di Bioskop pada Februari 2024, Ada Munkar hingga Sinden Gaib
Kolase Tribunnews/ 21Cineplex
5 rekomendasi film horor yang akan tayang di bioskop pada Februari 2024. Ada Munkar, Baghead hingga Sinden Gaib. 

Pemeran: Freya Allan, Jeremy Irvine, Ruby Barker, Peter Mullan, Anne Muller, Svenja Jung, Ned Dennehy, Julika Jenkins, Saffron Burrows, Felix Romer

Sinopsis:

Kisah berfokus pada sosok wanita bernama Iris Lark yang diperankan oleh Freya Allan.

Iris Lark merupakan wanita muda diwarisi sebuah pub oleh sang Bapak yang telah lama tidak bertemu.

Peninggalan tersebut diberikan kepada dirinya agar dapat menemukan rahasia kelam di ruang bawah tanah Bernama Baghead.

Makhluk yang bisa berubah wujud, memungkinkan untuk berbicara dengan orang yang telah tiada, tetapi ada konsekuensi yang sangat berat dari permintaan itu.

4. Lampir

Cuplikan trailer film horor 'Lampir' yang dibintangi Ardina Rasti.
Cuplikan trailer film horor 'Lampir' yang dibintangi Ardina Rasti. (Youtube)
Berita Rekomendasi

Tanggal tayang: 14 Februari 2024

Pemeran: Jolene Marie, Rory Asyari, Gandhi Fernando, Ge Pamungkas, Ardina Rasti, Hana Saraswati, Sheila Salsabila, Isa Zega, Gesya Shandy, Yayu Aw Unru, Priscilla Raintung

Sinopsis:

Mengisahkan tentang sekelompok sahabat.

Mereka tengah melakukan sesi foto pre-wedding di sebuah villa mewah dan sangat klasik atau vintage.

Namun mereka justru terjebak di sarang keramat Mak Lampir yang konon bernafsu menjadi wanita tercantik dan abadi.

5. Sinden Gaib

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas