Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Dedeh Erawati Raih Emas, Indonesia Raya Berkumandang di Malaga

Medali emas diraih Dedeh Erawati pada nomor lari gawang 100 meter (Kategori usia 35-39 tahun) pada Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Dedeh Erawati Raih Emas, Indonesia Raya Berkumandang di Malaga
Bola/Persiana Galih
Sprinter putri Indonesia, Dedeh Erawati sesaat setelah menyelesaikan final lari nomor 100 meter di Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018 di Malaga, Spanyol, Kamis (6/9/2018) waktu setempat. 

TRIBUNNEWS.COM - Lagu kebangsaan Indonesia Raya akhirnya berkumandang di Malaga, Spanyol, setelah pelari gawang putri Tanah Air, Dedeh Erawati, menyumbangkan medali emas.

Medali emas diraih Dedeh Erawati pada nomor lari gawang 100 meter (Kategori usia 35-39 tahun) pada Kejuaraan Dunia Masters Atletik 2018.

Bendera Indonesia dikibarkan lebih tinggi, di atas bendera Belgia dan Spanyol.

Dedeh memang bisa menahan agar air matanya tak menetes selama lagu Indonesia Raya dikumandangkan. Namun, air wajahnya tak dapat berbohong, bahwa ia terharu dengan peristiwa itu.

Baca selengkapnya

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas