Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Jadwal Semifinal Orleans Masters 2019 - Indonesia Punya 2 Wakil

Indonesia menyisakan dua wakil yang akan berlaga pada semifinal turnamen bulu tangkis Orleans Masters 2019.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Jadwal Semifinal Orleans Masters 2019 - Indonesia Punya 2 Wakil
Humas PBSI
Siti Fadia Silva Ramadhanti/Agatha Imanuela 

TRIBUNNEWS.COM - Indonesia punya dua wakil yang akan berlaga pada semifinal turnamen Orleans Masters 2019, Sabtu (23/3/2019).

Dua wakil Indonesia dari dua nomor yang berbeda sukses menundukkan lawan-lawan mereka pada babak perempat final Orleans Masters 2019, di Palais des Sports, Orleans, Prancis, Jumat (22/3/2019).

Mereka adalah Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti(ganda putri) dan Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati (ganda campuran).

Agatha/Fadia berhasil melenggang ke babak semifinal Orleans Masters 2019 setelah mengalahkan wakil tuan rumah sekaligus unggulan kedua, Emilie Lefel/Anne Tan.

Agatha/Fadia menang dalam dua gim langsung, 21-15, 21-17, dalam pertandingan selama 45 menit.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas