Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Soal Bulu Tangkis, Malaysia Diminta Belajar dari Indonesia

Sementara pemain muda pengganti Lee belum mampu menunjukkan prestasi gemilang di kancah dunia.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Soal Bulu Tangkis, Malaysia Diminta Belajar dari Indonesia
palembang.tribunnews.com
Ilustrasi bulu tangkis. 

TRIBUNNEWS.COM - Dunia bulu tangkis Malaysia kini diketahui tengah mengalami masa-masa cukup berat.

Pasalnya, Malaysia baru saja ditinggal oleh tunggal putra senior andalan mereka, Lee Chong Wei.

Lee harus mundur usai dokter yang menanganinya tak memberinya izin melakukan latihan dengan intensitas tinggi usai sembuh dari kanker hidung.

Sementara pemain muda pengganti Lee belum mampu menunjukkan prestasi gemilang di kancah dunia.

Selain sektor tunggal, Malaysia juga kesulitan di sektor lain.

Melihat hal tersebut, mantan pemain Malaysia, Ong Ewe Hock pun menyatakan jika masa depan Malaysia berpotensi suram jika hal tersebut terus berlarut.

Mantan pemain Malaysia itu pun menyarankan agar Malaysia mencontoh hal yang dilakukan oleh pihak federasi bulu tangkis Indonesia.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA>>>

Sumber: BolaStylo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas