Live Score Hasil Thailand Masters 2020 Hari Ini, 11 Wakil Indonesia Siap Berjuang, Pantau Lewat HP
Link live score pertandingan Thailand Masters 2020 hari ini dapat anda akses dalam berita ini.
Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Gigih
Hal ini dikarenakan dua wakil Indonesia yang berlaga di babak awal harus tumbang.
Pasangan Ni Ketut Mahadewi/Tania Oktaviani Kusumah yang mengawali langkah dari babak kualifikasi harus langsung angkat koper.
Keduanya kalah dari wakil asal Jepang, Chisato Hoshi/Aoi Matsuda lewat permainan rubber game dengan skor 17-21, 21-15, dan 21-15.
Kekalahan juga harus diterima oleh pasangan Anggia Shitta Awanda/Della Destiara Haris di babak pertama.
Pasangan Anggia/Della harus takluk dari wakil asal Hong Kong, Ng Tsz Yau/Yuen Sin Ying lewat permainan rubber game juga dengan skor 21-16, 13-21, dan 21-8.
Jadwal Wakil Indonesia di babak 32 Besar Ajang Thailand Masters 2020 hari ini, Rabu (22/1/2020):
MD: Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Jason Anthony/Nyl Yakura (Kanada) Pukul 10.00 WIB*
MS: Shesar Hiren Rhustavito vs Kidambi Srikanth (5/India) Pukul 10.00 WIB*
MD: Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin Pukul 10.45 WIB*
XD: Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas vs Niclas Nohr/Sara Thygesen (Denmark) Pukul 11.30 WIB*
WS: Ruselli Hartawan vs Kirsty Gilmour (Skotlandia) Pukul 12.15 WIB*
WS: Gregoria Mariska Tunjung vs Yvonne Li (Jerman) Pukul 12.15 WIB*
XD: Dejan Ferdiansyah/Serena Kani vs Evgenij Dremin/Evgenia Dimova (Russia) Pukul 16.00 WIB*
WS: Fitriani vs Pornpawee Chochuwong (Thailand) Pukul 16.00 WIB*
XD: Hafiz Faizal/Gloria Emmanuelle Widjaja vs Nipitphon Phuangphuapet/Savitrr Amitrapai (Thailand) Pukul 16.45 WIB*
XD: Adnan Maulana/Mychelle Crhstine Bandaso vs Robin Tabeling/Selena Piek (Belanda) pukul 19.45 WIB*
Catatan: Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu.
Keterangan:
- MS: men singles [tunggal putra]
- WS: woman singles [tunggal putri]
- MD: Men doubles [ganda putra]
- WD: Woman doubles [ganda putri]
- XD: mixed doubles [ganda campuran]
Link Live Score Pertandingan Ajang Thailand Masters 2020:
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.