Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Kalender MotoGP 2020 Disebut Bakal Rugikan Fabio Quartararo

Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo disebut bakal mengalami masalah akibat jadwal padat MotoGP 2020.

Penulis: Bolasport.com
zoom-in Kalender MotoGP 2020 Disebut Bakal Rugikan Fabio Quartararo
Instagram/fabioquartararo20
Fabio Quartararo 

TRIBUNNEWS.COM - Kepala Teknisi Petronas Yamaha SRT, Diego Gubellini, menyebut jadwal baru MotoGP 2020 tidak menguntungkan bagi Fabio Quartararo.

Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, mulai menjadi sorotan kala pertama kali mentas pada MotoGP 2019.

Saat itu, rider berjulukan El Diablo tersebut berhasil menyabet gelar Rookie of The Year 2019.

Prestasi tersebut tak lepas dari performa ciamiknya di sepanjang gelaran MotoGP 2019.

Pada ajang MotoGP 2019 lalu, Fabio Quartararo sukses tujuh kali naik podium.

Berkat penampilan apiknya di musim lalu, rider berusia 21 tahun itu menjadi kandidat utama peraih gelar juara dunia pada MotoGP 2020.

Tak hanya itu, Quartararo bahkan dilabeli pembalap Anti-Marquez, yang merujuk potensi merusak dominasi juara bertahan MotoGP 2019.

Berita Rekomendasi

Namun sayangnya, kiprah Quartararo di ajang balapan musim ini harus terhambat lantaran pandemi COVID-19.

BACA SELENGKAPNYA DISINI>>>>>>>>>>>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas