Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Sport

Hasil Moto2 Catalunya 2020 - Pembalap Indonesia Ukir Rekor Terbaik

Pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang, mengukir rekor terbaik pada Moto2 Catalunya 2020.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Hasil Moto2 Catalunya 2020 - Pembalap Indonesia Ukir Rekor Terbaik
Global Honda
Pebalap Moto2 asal Indonesia, Andi Gilang saat tampil pada seri Moto2 Andalusia 2020. 

TRIBUNNEWS.COM - Pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang, mengukir rekor terbaik pada Moto2 Catalunya 2020.

Satu-satunya pebalap Indonesia di Moto2, Andi Andi Gilang, tampil cukup baik saat mengaspal pada Moto2 Catalunya 2020.

Berdasarkan starting grid hasil kualifikasi, Andi Gilang memulai balapan di posisi ke-29 dari 30 pembalap.

Meski start dari urutan belakang, Andi Gilang mampu meraih hasil cukup membanggakan dalam balapan yang berlangsung di Sirkuit Catalunya pada Minggu (19/7/2020).

Bahkan, capaian pembalap asal Bulukumba itu tidak kalah apik dari pembalap Malaysia, Hafizh Syahrin.

Hafizh Syahrin berhasil menyelesaikan Moto2 Catalunya 2020 di urutan ke-18.

Sementara itu, Andi Gilang berada di satu tangga dari Hafizh Syahrin atau urutan ke-19.

Berita Rekomendasi

Andi Gilang kembali naik satu setrip setelah Lorenzo Baldassarri (HP Pons) terjatuh pada lap terakhir.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

 
Sumber: BolaStylo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas