Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Kisah Antiklimaks Valentino Rossi di MotoGP, Era Fantastic Four Berakhir & Persaingan Baru Dimulai

Keputusan Valentino Rossi pensiun di akhir musim MotoGP 2021 menandakan berakhirnya rider era Fantastic Four.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Kisah Antiklimaks Valentino Rossi di MotoGP, Era Fantastic Four Berakhir & Persaingan Baru Dimulai
ERWIN SCHERIAU / APA / AFP
Pembalap Yamaha-SRT Italia Valentino Rossi berbicara pada konferensi pers untuk mengumumkan bahwa ia akan pensiun pada akhir tahun, di Spielberg, Austria, pada 5 Agustus 2021, menjelang Grand Prix Sepeda Motor Styrian di trek balap Red Bull Ring. "Saya telah memutuskan untuk berhenti di akhir musim," kata Rossi. "Ini adalah perjalanan yang sangat panjang tapi sangat menyenangkan." 

Namun kini Rossi sudah mengambil keputusan untuk masa depannya. Dipastikan, The Doctor tak akan bisa mengaspal di Sirkuit Mandalika, Lombok pada MotoGP 2022 mendatang dan seterusnya.

Dengan pensiunnya Valentino Rossi, maka era Fantastic Four di MotoGP telah tuntas.

Era Fantastic Four dihuni oleh Dani Pedrosa, Casey Stoner, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi.

MotoGP 2022 dipastikan tak ada rider dari era Fantastic Fpour yang tersisa. Kini yang menjadi pertanyaan, era siapa yang akan memulai persaingan baru.

Marc Marquez dari Repsol Honda sering kali disebut-sebut sebagai pembalap paling hebat saat ini.

Namun untuk menyaingi dominasi dan prestasinya belum nam-pak jelas dari rider-rider lainnya.

Paling dekat, nama Fabio Quartararo lah yang berpotensi untuk menciptakan era persaingan baru di ajang balap Grand Prix kelas para raja.

BERITA REKOMENDASI

(Tribunnews.com/Giri)

Ikuti berita terkait MotoGP

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas