Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

MotoGP 2022 - Evaluasi Repsol Honda, Marc Marquez Paling Sering Cium Aspal di MotoGP 2021

Tantangan baru bagi Repsol Honda untuk menyulap RC213V lebih ramah kepada Marc Marquez cs melihat statistik kecelakaan mereka yang tinggi saat race.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in MotoGP 2022 - Evaluasi Repsol Honda, Marc Marquez Paling Sering Cium Aspal di MotoGP 2021
Tangkapan layar dari laman resmi MotoGP
Marc Marquez nyaris mengalami kecelakaan highside di sesi Kualifikasi MotoGP Emilia Romagna, Sabtu (23/10/2021) malam WIB 

Tidak bisa dipungkiri bahwa pengembangan RC213V terletak pada Marc Marquez.

Di mana pembalap asal Cervera, Spanyol dikenal sebagai pembalap yang agresif dan sering mengambil risiko ketika mengaspal.

Menjadi tantangan tentunya bagi pabrikan Jepang itu untuk membuat motor yang lebih "ramah", seperti yang dimiliki oleh M1 milik Monster Energy Yamaha.

Pabrikan MotoGP 2021 dengan jumlah presentase kecelakaan

Honda 75 kali (27 persen)

Ducati 72 kali (26 persen)

KTM 58 kali (21persen)

Berita Rekomendasi

Aprilia 32 kali (11,5persen)

Yamaha 21 kali (7,5persen)

Suzuki 20 kali (7persen).

(Tribunnews.com/Giri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas