Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Begini Kata Adik Marquez yang Memberikan Support Kakaknya: Kamu Akan Bangkit dengan Senyum Terbaik

Adik Marc Marquez, Alex Marquez berikan support untuk kakaknya dengan mengatakan bahwa marquez akan bangkit dengan senyum terbaik.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Husein Sanusi
zoom-in Begini Kata Adik Marquez yang Memberikan Support Kakaknya: Kamu Akan Bangkit dengan Senyum Terbaik
Tangkapan layar Instagram
ALAMI DIPLOPIA- Marc Marquez merasa tak nyaman saat perjalanan pulang dari Indonesia ke Spanyol. Penglihatan pebalap Repsol Honda asal Spanyol itu kembali terganggu. 

TRIBUNNEWS.COM - Pembalap asal Spanyol, Marc Marquez dikabarkan kembali mengalami masalah penglihatan.

Hal itu dirasakannya ketika perjalanan pulang menuju Spanyol.

Tepatnya ketika di pesawat, Baby Alien merasa tidak nyaman ketika melihat sesuatu.

Nampaknya, hal itu buntut dari kecelakaan hebat yang ia alami di Sirkuit Mandalika pada hari Minggu (20/3/2022) lalu.

Baca juga: Kata Aleix Espargaro Ketika Melihat Marc Marquez Jatuh di Mandalika: Saya benar-benar Takut

Baca juga: Akibat Kecelakaan Hebat di Mandalika, Mata Marc Marquez Bermasalah Lagi

Setelah melakukan pemeriksaan pembalap dengan nomor 93 itu terkena masalah penglihatan ganda atau diplopia.

Kabar itu segera Marquez sebarkan melalui Instagram pribadinya.

Usai menuliskan kabar tidak mengenakan itu, banyak para rider yang mengirimkan support untuknya.

Berita Rekomendasi

Tak terkecuali adiknya sendiri, Alex Marquez.

Melalui Instagram pribadinya, Alex Marquez mengunggah foto bersama Marc Marquez.

"Kamu akan bangkit dengan senyum terbaikmu," tulis Alex.

Hasil pemeriksaan Marc Marquez

Pembalap kelahiran 1993 itu segera melakukan pemeriksaan setelah merasakan penglihatannya kurang nyaman di pesawat.

Sesampainya di Spanyol, Marquez memutuskan untuk bertemu dengan dokter Samuel Antuna.

Dokter yang kala itu juga menangani masalah penglihatan dari Marquez.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas