Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Fakta Kekalahan Indonesia di Final Thomas Cup 2022: Label Juara Bertahan yang Gagal Dipertahankan

Tim bulu tangkis putra Indonesia secara resmi telah gagal mempertahankan gelar juara di ajang Piala Thomas 2022.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Fakta Kekalahan Indonesia di Final Thomas Cup 2022: Label Juara Bertahan yang Gagal Dipertahankan
AFP/LILLIAN SUWANRUMPHA
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan (kiri) terjatuh, sementara pasangannya, Kevin Sanjaya Sukamuljo memperhatikannya saat mereka melawan pasangan pebulu tangkis Jepang, Takuro Hoki dan Yugo Kobayashi dalam babak semifinal Piala Thomas (Thomas Cup) 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Jumat (13/5/2022). Mohammad Ahsan/Kevin Sanjaya berhasil memenangi laga tersebut secara dramatis, lewat rubber game dengan skor 22-20, 8-21, 24-22. AFP/LILLIAN SUWANRUMPHA 

Setelah gagal dalam dua edisi beruntun, China akhirnya kembali ke podium tertinggi saat menjauarai Piala Thomas edisi tahun 2018.

Pada edisi berikutnya, podium juara kembali ditempati tim berbeda yakni Indonesia.

Tim Merah Putih secara brilian mampu meraih gelar juara Piala Thomas 2020 yang diselenggarakan pada tahun 2021 di Denmark.

Penantian Indonesia yang telah menunggu gelar juara selama 19 tahun akhirnya terbayar pada edisi tersebut.

Hanya saja memang ambisi Indonesia untuk mempertahankan gelar juara pada tahun ini harus sirna setelah kalah di tangan India, tepatnya pada partai final Piala Thomas 2022.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas