Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Jadwal SEA Games 2022 Hari Ini, Peluang Tambahan Medali Emas dari Catur hingga Voli Pantai

Berikut jadwal SEA Games 2022 hari ini, Jumat (20/5/2022), Indonesia punya peluang menambah medali emas dari beberapa cabor, seperti voli pantai.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Claudia Noventa
zoom-in Jadwal SEA Games 2022 Hari Ini, Peluang Tambahan Medali Emas dari Catur hingga Voli Pantai
Biro Pers Sekretariat Presiden/KRIS
Presiden Joko Widodo memimpin pelepasan kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Senin (9/5/2022). Sebanyak 499 atlet dari 32 cabang olahraga diberangkatkan untuk bertanding pada SEA Games 2021 di Vietnam. Berikut jadwal SEA Games 2022 hari ini, Jumat (20/5/2022), Indonesia punya peluang menambah medali emas dari beberapa cabor, seperti voli pantai. 

- Indonesia vs Thailand (Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva)

- Indonesia vs Singapura (Aura Dwi Wardoyo)

- Indonesia vs Filipina (Gregoria Mariska Tunjung)

- Indonesia vs Vietnam (Adnan Maulana/Mychelle Crhystine)

- Indonesia vs Thailand (Rinov Rivaldy/Phita Haningtyas)

- Indonesia vs Thailand (Leo Rolly Carnando/Daniel Martin)

- Indonesia vs Thailand (Ribka Sugiarto/Febby Valencia)

Berita Rekomendasi

- Indonesia vs Filipina (Pramudya Kusuma/Keremia Erich)

Catur (Final)

Pukul 09.00 WIB

- Sean Winshand Cuhendi (Men's Individual Blitz Chess)

- Susanto Megaranto (Men's Individual Blitz Chess)

- Chelsie Monica I Sihite (Women's Individual Blitz Chess)

- Medina Warda Aulia (Women's Individual Blitz Chess)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas