Jadwal SEA Games 2022 Hari Ini, Minggu 22 Mei: Asa Indonesia Panen Emas dari Voli, Badminton & Tinju
Jadwal pertandingan wakil Indonesia di SEA Games 2022, Minggu (22/5/2022), tim Merah Putih berpeluang panen emas hari ini.
Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini jadwal lengkap pertandingan kontingen Indonesia yang berlaga di SEA Games 2022, Minggu (22/5/2022), potensi panen emas datang dari cabang olahraga badminton, voli hingga tinju.
Perjuangan atlet Indonesia untuk memberikan hasil terbaik pada pagelaran SEA Games 2022 dapat Anda saksikan live RCTI, MNCTV, INews, dan TVRI.
Tim Merah Putih kukuh di posisi ketiga dalam klasemen medali SEA Games 2022 dengan 59 emas, 79 perak, dan 69 perunggu.
Baca juga: Sorotan Hasil Voli SEA Games 2022: Pecundangi Thailand, Kamboja Ukir Sejarah Raih Medali Perunggu
Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Voli SEA Games 2022: Timnas Indonesia Pantang di Mabuk Rekor Sempurna
Jadwal Lengkap SEA Games 2022 Hari Ini, Minggu (22/5/2022):
Angkat Besi - Pukul 08.00 WIB
Muhammad Zul Ilmi (Final) (Men's 89 Kg)
Nurul Akmal (Fina) (Womens +71 Kg)
Balap Sepeda - Pukul 09.00 WIB
Ayustina Priatna Dellia (Final) (Women's Road Individual Mass Start)
Dewika Sova Mulya (Final) (Women's Road Individual Mass Start)
Gita Yunika Widya (Final) (Women's Road Individual Mass Start)
Ayu Bella Sukma Dewi (Final) (Women's Road Individual Mass Start)
Ayustina Priatna & Team (Final) (Women's Road Team Mass Start)
ESPORT - Pukul 09.30 WIB