Nasib Marcus/Kevin Makin Abu-abu setelah Putuskan Absen di 3 Turnamen Bergengsi
Marcus/Kevin mundur di tiga turnamen bergengsi pada BWF World Tour 2023 kali ini, nasib Minions makin abu-abu jelang Olimpiade Paris 2024.
Penulis: Niken Thalia
Editor: Drajat Sugiri
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Nasib Marcus/Kevin Makin Abu-abu setelah Minions Putuskan Absen di 3 Turnamen Bergengsi - Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo berlatih sekaligus mencoba lapangan jelang Daihatsu Indonesia Masters di Istora Senayan Jakarta, Senin (23/1/2023). Turnamen yang termasuk dalam BWF World Tour Super 500 ini akan berlangsung dari tanggal 24 hingga 29 Januari 2023 dengan hadiah total 420.000 dolar AS, atau sekitar Rp 6,29 miliar. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Dalam turnamen terakhir, PBSI juga tak memberikan kejelasan soal mundurnya dua pasangan dari turnamen Taipei Open.
Mereka adalah Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto dan Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow.
Dua wakil tersebut tidak ada kejelasan dan alasan yang jelas mengapa batal bertanding.
Sehingga, nasib yang sama dialami oleh Marcus/Kevin di mana PBSI tidak memberikan kejelasan terkait kondisi mereka.
(Tribunnews.com/Niken)(BolaSport.com/Nestri Y)
BERITA REKOMENDASI