Jadwal Perempat Final Kejuaraan Dunia BWF 2023: 4 Wakil Tampil, Ada Ahsan/Hendra & Jorji
Jadwal perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2023 hari ini menampilkan 4 wakil Indonesia di Kopenhagen, Denmark, Jumat (25/8/2023).
Penulis: Niken Thalia
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
TRIBUNNEWS.COM - Jadwal perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2023 hari ini menampilkan 4 wakil Indonesia di Kopenhagen, Denmark, Jumat (25/8/2023).
Akan ada aksi dari The Daddies - Julukan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, kemudian kompatriotnya Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri.
Amunisi Indonesia juga masih mengandalkan jasa dari Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti serta Gregoria Mariska Tunjung yang dapat disaksikan mulai pukul 16.00 WIB.
Baca juga: Hasil Kejuaraan Dunia BWF 2023: Main Sumringah, Apriyani/Fadia Mulus Gondol Tiket Perempat Final
Jadwal Perempat Final Kejuaraan Dunia BWF 2023
Mulai pukul 16.00 WIB
Court 1
MD: Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri (Indonesia) vs Liang Wei Keng/Wang Chang (China) - Match 5
Court 2
WD: Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang) vs Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia) - Match 2
WS: Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) vs Akane Yamaguchi (Jepang) - Match 8
MD: Kang Min-hyuk/Seo Seung-Jae (Korea) vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Indonesia) - Match 9
Link Live Score Perempat Final Kejuaraan Dunia BWF 2023