Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Live Skor Hasil Red Sparks vs Pink Spiders, Megawati Hangestri Cs Kewalahan Kalah Set Pertama

Pada set pertama, live skor hasil Red Sparks tertinggal dari Pink Spiders dengan skor 23-25

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Live Skor Hasil Red Sparks vs Pink Spiders, Megawati Hangestri Cs Kewalahan Kalah Set Pertama
Instagram @red__sparks
Megawati Hangestri dan Tim Red Sparks selebrasi setelah mendulang poin di Liga Voli Korea. Pada set pertama, live skor hasil Red Sparks tertinggal dari Pink Spiders dengan skor 23-25 

TRIBUNNEWS.COM - Tim Megawati Hangestri melakoni putaran keempat Liga Voli Korea Selatan bersama Red Sparks pada Kamis (28/12/2023) sore ini.

Red Sparks dijadwalkan melawan Pink Spiders sebagai ujian pertama Red Sparks di putaran keempat mulai pukul 17.00 WIB.

Saat ini tengah berlangsung set kedua match Red Sparks vs Pink Spiders, tim asuhan Ko Hee-jin terlihat kewalahan untuk mengejar skor lawan.

Baca juga: Kobarkan Semangat Megawati, Red Sparks Juara Liga Voli Korea Bukan Mission Impossible

Pada set pertama, live skor hasil Red Sparks tertinggal dari Pink Spiders dengan skor 23-25.

Set pertama begitu berat dilalui Megawati dan kolega karena permainan agresif penggawa Pink Spiders.

Adapun live skor hasil Red Sparks vs Pink Spiders bisa dipantau lewat beberapa link di berita ini.

Live Skor 1 >>>

Berita Rekomendasi

Live Skor 2 >>>

Live Skor 3 >>>

Megawati Hangestri cs baru saja menelan kekalahan dari Pink Spiders kemarin hari Minggu (24/12/2023).

Kembali dipertemukan dengan tim yang diperkuat Kim Yeon-koung, Mega dan kolega wajib revans.

Andai bisa revans, Red Sparks perlahan bisa memperbaiki posisinya di tabel klasemen.

Tujuannya jelas kembali masuk empat besar demi menjaga asa untuk lolos ke play-off.

Yap, aturan Liga Voli Korea adalah penghuni empat besar berhak lolos play-off untuk berebut gelar juara musim ini.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas