Mimpi Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia Voli Putra 2025 Ambyar, Filipina Pemenangnya
Indonesia dipastikan gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia Voli Putra 2025 (Men’s World Championship).
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Drajat Sugiri

FIVB
Indonesia dipastikan gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia Voli Putra 2025 (Men’s World Championship).
Adapun saat ini, sebanyak 16 tim peserta Piala Dunia Voli Putra 2025 sudah diketahui melalui proses kualifikasi yang telah rampung digelar.
Nantinya, Piala Dunia Voli Putra 2025 akan diikuti oleh 32 negara dari lima benua.
Daftar Sementara Peserta Piala Dunia Voli Putra 2025
1. Italia
2. Jepang
3. Iran
4. Qatar
5. Brasil
Berita Rekomendasi
6. Argentina
7. Kolombia
8. Amerika Serikat
9. Kanada
10. Kuba
11. Mesir
12. Algeria
13. Polandia
14. Slovenia
15. Prancis
16. Libya
(Tribunnews.com/Isnaini)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.