Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Bisa Susul Megawati, Pelatih Red Sparks Jawab Jujur soal Pemain Indonesia Incarannya

Berdiri di sebelah Megawati Hangestri, Ko Hee-jin menyebut satu nama yang berpotensi digaet saat Liga Voli Korea 2025 dimulai.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Bisa Susul Megawati, Pelatih Red Sparks Jawab Jujur soal Pemain Indonesia Incarannya
Instagram resmi @wildanurfadhilahh
Wilda Nurfadhilah beberkan faktor yang menurutnya menjadi penghambat prestasi Timnas Voli Putri Indonesia. 

Diketahui, Wilda Nurfadhilah sendiri akan bermain untuk Indonesia All Star dalam laga exhibition mendatang.

Bersama dengan delapan rekannya, pevoli berusia 29 tahun ini akan melawan tim yang diperkuat Megawati Hangestri.

Yap, meskipun Megawati telah resmi berseragam Jakarta BIN, Megawati akan mampir sejenak untuk membela Red Sparks.

Hal ini juga diungkapkan oleh Megatro dalam sesi konfrensi pers di hari ini.

"Tanggal 20 saya bermain untuk Red Sparks," singkat Megawati.

Jadwal pertadindingan Indonesia All Star vs Red Sparks akan dihelat di Indonesia Arena digelar pada hari Sabtu, (20/4/2024) jam 18.00 WIB.

Rangkaian Acara Fun Volleyball Antara Red Sparks vs Indonesia All Star:

Sabtu, 20 April 2024

Berita Rekomendasi

Pukul 10.00 – 20.00 WIB: Fans Signing

Pukul 15.00 – 18.00 WIB: Selebriti Match antara  Tim Senja (Darius Sinatria - Kapten Tim) vs Tim Skena (Donna Agnesia - Kapten Tim)

Pukul 18.00 – 22.00 WIB: Red Sparks vs Indonesia All Star

(Tribunnews.com/Bayu Panegak, Abdul Majid, Niken, Isnaini)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas