Jadwal Terbaru Voli Final Four Proliga 2024: Mulai 4 Juli Live MOJI, Jam Main Tim Megawati Berubah
Ada sejumlah perubahan terkait jadwal final four Proliga 2024 putaran pertama yang berlangsung di Surabaya, tim Megawati kena imbasnya.
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Drajat Sugiri
Untuk lebih lengkapnya, berikut jadwal terbaru final four Proliga 2024.
Jadwal Terbaru Final Four Proliga 2024
Note:
Ada perubahan di hari kedua dan keempat dalam pelaksanaan final four Proliga 2024 putaran pertama Surabaya.
- Putaran 1 (4-7 Juli 2024) - GOR Bung Tomo, Surabaya
Kamis, 4 Juli
14.00 WIB: Putri - Jakarta BIN vs Jakarta Pertamina Enduro
16.00 WIB: Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Jakarta STIN BIN
18.30 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Elektrik PLN.
Jumat, 5 Juli
16.00 WIB: Putra - Jakarta LavAni Allo Bank Elektrik vs Jakarta Bhayangkara Presisi
14.00 WIB: Putri - Jakarta BIN vs Jakarta Elektrik PLN
18.30 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Enduro.
Sabtu, 6 Juli
14.00 WIB: Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Palembang Bank SumselBabel
16.00 WIB: Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Jakarta Elektrik PLN
18.30 WIB: Putra - Jakarta LavAni Allo Bank Elektrik vs Jakarta STIN BIN.
Minggu, 7 Juli
16.00 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta BIN
14.00 WIB: Putra - Jakarta STIN BIN vs Jakarta Bhayangkara Presisi
18.30 WIB: Putra - Jakarta LavAni Allo Bank Elektrik vs Palembang Bank SumselBabel.
- Putaran 2 (11-14 Juli) - GOR Jatidiri, Semarang
Kamis, 11 Juli
14.00 WIB: Putri - Jakarta BIN vs Jakarta Pertamina Enduro
16.00 WIB: Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Jakarta STIN BIN
18.30 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Elektrik PLN
Jumat, 12 Juli
14.00 WIB: Putri - Jakarta BIN vs Jakarta Elektrik PLN
16.00 WIB: Putra - Jakarta LavAni Allo Bank vs Jakarta Bhayangkara Presisi
18.30 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Pertamina Enduro.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.