Daftar Negara yang Belum Pernah Raih Medali Sepanjang Gelaran Olimpiade, Indonesia Tak Termasuk
Sepanjang gelaran Olimpiade, faktanya ada 65 negara yang belum pernah meraih medali. Siapa saja mereka?
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
Tribunnews.com/Taufik Ismail
Presiden Joko Widodo (Jokowi) berfoto bersama usai pelepasan kontingen Indonesia yang akan bertanding pada Olimpiade ke-33 Paris Tahun 2024, di halaman Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu (10/7/2024). Sepanjang gelaran Olimpiade, faktanya ada 65 negara yang belum pernah meraih medali. Siapa saja mereka?
Olimpiade London 2012
Jumlah atlet: 22
Jumlah medali: 2 perak, 1 perunggu
- Triyatno (angkat besi/perak)
- Citra Febrianti (angkat besi/perak)
- Eko Yuli Irawan (angkat besi/perunggu)
Olimpiade Rio de Janeiro 2016
Jumlah atlet: 28
Jumlah medali: 1 emas, 2 perak
- Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (badminton/emas)
- Sri Wahyuni Agustiani (angkat besi/perak)
- Eko Yuli Irawan (angkat besi/perak)
Olimpiade Tokyo 2020
Jumlah atlet: 28
Jumlah medali: 1 emas, 1 perak, 3 perunggu
- Greysia Polii/Apriyani Rahayu (badminton/emas)
- Eko Yuli Irawan (angkat besi/perak)
- Windy Cantika Aisah (angkat besi/perunggu)
- Rahmat Erwin Abdullah (angkat besi/perunggu)
- Anthony Ginting (badminton/perunggu)
(Tribunnews.com/Isnaini)
Berita Rekomendasi