Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Atletico Madrid Campeones UEFA Super Cup 2010

Kesebelasan Atletico Madrid berhasil merebut tropi UEFA Super Cup setelah mengalahkan juara Liga Champions 2010 Inter Milan

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Atletico Madrid Campeones UEFA Super Cup 2010
UEFA.com
Para pemain Atletico Madrid merayakan kemenangan atas Inter Milan 
TRIBUNNEWS.COM, MONACO - Kesebelasan Atletico Madrid berhasil merebut tropi 'UEFA Super Cup' setelah mengalahkan juara Liga Champions 2010 Inter Milan dengan skor 2-0 di Stadion Stade Louis II, Monaco, Sabtu dini hari (28/8/2010).

Dua gol Atletico Madrid masing-masing diciptakan oleh Juan Antonio Reyes di menit ke-61 dan Sergio Aguero di menit ke-83.

Sebenarnya Inter Milan sempat memiliki peluang memperkecil ketertinggalan di menit ke-90. Namun hadiah pinalti yang diberikan kepada inter gagal dimanfaatkan oleh Milito.

Tendangan Milito dapat diblok dengan baik oleh penjaga gawang muda Atletico Madrid David De Ghea.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas