Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Barcelona Cuma Menang Tipis dari Levante

Gol tunggal kemenangan dibukukan Cesc Fabregas di menit 84.

Penulis: Ravianto
zoom-in Barcelona Cuma Menang Tipis dari Levante
AFP
Cesc Fabregas dan Alexis Sanchez 

TRIBUNNEWS.COM, BARCELONA - Barcelona semakin dekat ke gelar Liga Spanyol setelah menang 1-0 atas Levante di Nou Camp, Minggu (21/4) pagi waktu Indonesia.

Gol tunggal kemenangan dibukukan Cesc Fabregas di menit 84.

Proses gol berawal dari pergerakan Alexis Sanchez yang lantas mengoper bola pada Fabregas.

Dengan cekatan, Fabregas lantas melepaskan tendangan. Bola hasil sepakan mendatar eks Arsenal itu dari dalam kotak penalti meluncur masuk ke sisi kiri gawang Levante. Navas sudah meregangkan tubuhnya, namun bola tetap tak bisa dihentikan.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
26
18
3
5
71
25
46
57
2
Real Madrid
27
17
6
4
57
26
31
57
3
Atlético Madrid
27
16
8
3
44
18
26
56
4
Athletic Club
27
13
10
4
45
24
21
49
5
Villarreal
26
12
8
6
48
36
12
44
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas