Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Victor Valdes-Julio Cesar Masuk Radar Wenger

Pilihannya jatuh pada Victor Valdes atau Julio Cesar.

Editor: Ravianto
zoom-in Victor Valdes-Julio Cesar Masuk Radar Wenger
zimbio
Victor Valdes (1) 

TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Arsene Wenger ngebet ingin memiliki tenaga kiper berpengalaman. Pilihannya jatuh pada Victor Valdes atau Julio Cesar.

Tak heran kalau Arsenal kini sedang mendekati keduanya.

Nasib Valdes di Barcelona memang sedang menggantung. Isunya, Los Blaugrana memang sudah hendak menguangkan kiper Spanyol itu di musim panas ini. Barca sendiri sudah punya incaran untuk menggantikan peran Valdes, yakni kiper Liverpool Pepe Reina.

Selain Valdes, Wenger juga kabarnya tidak menutup kemungkinan mendaratkan mantan kiper FC Internazionale yang kelanjutan kariernya di QPR -- yang baru saja terdegradasi -- sedang tidak jelas itu.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
19
11
6
2
38
17
21
39
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
19
10
5
4
38
23
15
35
5
Newcastle
19
9
5
5
32
21
11
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas