Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Korsel vs Kolombia dan Irak vs Paraguay Lanjut Perpanjangan Waktu

Kolombia sukses mencetak gol di detik-detik akhir pertandingan untuk memaksakan perpanjangan waktu

Penulis: Ravianto
zoom-in Korsel vs Kolombia dan Irak vs Paraguay Lanjut Perpanjangan Waktu
Pemain Korsel merayakan gol Song Joo Hoon (tengah) 

TRIBUNNEWS.COM, TRABZON - Dua laga perempat final terakhir Piala Dunia U-20 harus dilanjutkan dengan perpanjangan waktu.

Kolombia sukses mencetak gol di detik-detik akhir pertandingan untuk memaksakan perpanjangan waktu sedangkan Irak berhasil menahan Paraguay 0-0 selama 90 menit.

Korsel di ambang lolos setelah unggul sejak menit 16 atas nama Song Joo Hoon. Namun, kemenangan di depan mata langsung menguap karena Juan Quintero menyamakan skor di menit 90+4.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
24
17
6
1
58
23
35
57
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas