Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Stewart Downing Minta Manajemen Liverpool Pertahankan Luis Suarez

Pemain sayap Liverpool, Stewart Downing, meminta manajemen klub dapat meyakinkan Luis Suarez supaya dapat bertahan bersama The Anfield Gank.

Penulis: Glery Lazuardi
zoom-in Stewart Downing Minta Manajemen Liverpool Pertahankan Luis Suarez
net
Steward Downing 

Laporan Wartawan Tribun Jakarta Glery Lazuardi

TRIBUNNEWS.COM, LIVERPOOL - Pemain sayap Liverpool, Stewart Downing, meminta manajemen klub untuk dapat meyakinkan Luis Suarez supaya dapat bertahan bersama The Anfield Gank.

"Ini sangat penting bagi semua, untuk mempertahankan Luis. Dia adalah salah seorang pemain berbahaya. Dia sudah melakukan diskusi pribadi dengan manajer," ujar Downing dilansir Tribal Football.  

Bagi mantan pemain Middlesbrough ini, seluruh anggota skuat The Reds akan merasa sangat kehilangan kalau penyerang asal Uruguay itu memilih hengkang.

"Luis mengetahui, bahwa kami menginginkan dia tinggal. Sangat mengecewakan apabila kehilangan dia," katanya.

Luis Suarez, kekinian semakin diminati beberapa klub elit Eropa, salah satunya adalah Arsenal. Manajemen Arsenal dikabarkan telah membuat tawaran sebesar 42,5 juta poundsterling, untuk memboyong striker kontroversial tersebut Emirates Stadium.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas