Sabeq Fahmi Siap Kembali ke Timnas
Sabeq kini berkonsentrasi memulihkan kondisi setelah operasi.
Penulis: Eko Priyono
Editor: Dewi Pratiwi
TRIBUNNEWS.COM - Penyerang Sabeq Fahmi Fachrezy berharap kembali memperkuat timnas Indonesia di Piala Asia U-19, Oktober 2014.
Sabeq kini berkonsentrasi memulihkan kondisi setelah operasi.
Sabeq ikut mengantarkan timnas U-17 dan U-18 juara turnamen internasional di Hongkong 2012 serta 2013. Sabeq berposisi penyerang sayap.
"Saya berharap bisa main lagi di timnas. Minimal jadi cadangan. Kalau ada kesempatan, saya akan membuktikan," kata Sabeq, Sabtu (2/11/2013). (Berita Kota Super Ball/Eko Priyono)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.