Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persepam Hanya Kurang Optimal Manfaatkan Peluang

Persepam tertahan imbang 1-1 (0-0) Persija Jakarta di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (11/1/2014).

Editor: Ravianto
zoom-in Persepam Hanya Kurang Optimal Manfaatkan Peluang
TRIBUNKALTIM.CO.ID
Daniel Roekito 

TRIBUNNEWS.COM, MALANG - Persepam Pamekasan gagal memetik poin sempurna dalam babak penyisihan Zona Jawa-2 Inter Island Cup (IIC) 2014. Persepam tertahan imbang 1-1 (0-0) Persija Jakarta di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (11/1/2014).

Pelatih Persepam, Daniel mengungkapkan kegagalan memetik poin sempurna kedua ini bukan berarti anak asuhnya hanya pasrah melakoni IIC 2014. Anak asuhnya sudah bekerja keras untuk menunjukan kemampuan terbaiknya. Bila hasilnya tetap kurang memuaskan, tim pelatih masih menyadarinya.

"Anak-anak hanya kurang bisa mengoptimalkan peluang. Tapi, penampilannya sudah cukup bagus," kata Daniel usai laga.

Mantan pelatih Arema ini menganggap IIC seperti laga ujicoba untuk tim besutannya. Makanya tim pelatih tidak mempermasalahkan skor akhir laga. Menurutnya, tim pelatih hanya ingin melihat kekurangan tim berjuluk Sape Kerap ini.

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas