Geser ke atas / tap '✖' untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Vidic Masih Ingin Membela Ibilis Merah

Masa depan kapten Manchester United, Nemanja Vidic, masih menjadi teka-teki.

TRIBUNNEWS.COM - Masa depan kapten Manchester United, Nemanja Vidic, masih menjadi teka-teki. Meskipun demikian, pemain asal Serbia berharap bisa terus membela Setan Merah.

"Nemanja Vidic merupakan pemain tim sekaligus teman baik saya. Saya sempat berbicara dengannya beberapa bulan lalu, dan dia mengatakan sedang menunggu kelanjutan masa depannya," kata Mateja Kezman, rekan senegara Nemanja Vidic, kepada talkSPORT.

Kontrak Vidic bersama MU akan berakhir pada musim panas mendatang. Agen Vidic, Silvino Martina mengatakan, kliennya mungkin saja berpeluang hengkang. Namun, menurut Kezman, Vidic masih berharap terus bermain bersama Manchester United.

"Dia bukan tidak bahagia bersama Manchester United. Dia sudah bertahun-tahun berada di sana, dan ingin bermain semusim lagi. Dia sangat mencintai klubnya dan fans United. Saya yakin dia akan melakukan yang terbaik untuk United, jika mendapatkan kontrak baru," ungkap Kezman. (*)

Rekomendasi Untuk Anda
Sumber: Bolanews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
Atas