Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persita Cenderung Bertahan Menghadapi Arema Cronus

Wiganda mengatakan, pada laga nanti, pihaknya akan memainkan formasi 4-3-3.

Penulis: Sigit Nugroho
Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Persita Cenderung Bertahan Menghadapi Arema Cronus
is
Wiganda Saputra 

TRIBUNNEWS.COM,JAKARTA - Persita Tangerang akan berusaha main aman dengan cenderung bertahan saat menjamu Arema di Stadion Singaperbangsa, Karawang, (Kamis 13/2/2014). Meski di awal pertandingan, Persita akan mencoba menekan Arema guna mengantisipasi

"Kami memang akan cenderung bertahan dan mengandalkan serangan balik, karena Arema dikenal tim yang sangat bagus. Mereka selalu tampil cepat di kandang atau away," kata asisten pelatih Persita Tangerang, Wiganda Saputrakepada Super Ball, Rabu (12/2/2014).

Wiganda mengatakan, pada laga nanti, pihaknya akan memainkan formasi 4-3-3.  Menurut Wiganda, sulit mencari kelemahan Arema. Pada empat laga sebelumnya, Singo Edan, julukan Arema selalu mendapatkan poin penuh.

"Kehebatan Arema ada di tangan Cristian Gonzales, Gustavo Lopez, dan Beto. Mereka pemain cerdas yang pintar membaca situasi untuk mencetak gol. Maka untuk mengantisipasinya, pemain kami harus bisa mematikan pergerakan ketiganya. Jangan beri ruang sedikitpun kepada mereka," ujar Wiganda.

Berita Rekomendasi
Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas