Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Masih Bakal Ada Banyak Gol dari Messi

Striker berumur 26 tahun mencetak hattrick saat membawa timnya menang 7-0 atas Osasuna, Minggu (16/3/2014).

zoom-in Masih Bakal Ada Banyak Gol dari Messi
NET
Pesan di scoreboard memberi ucapan selamat kepada Lionel Messi atas rekornya. 

TRIBUNNEWS.COM - Bomber Barcelona Lionel Messi menegaskan, bakal ada banyak gol lagi yang akan datang, setelah ia menjadi pencetak gol terbanyak di Barcelona sepanjang masa.

Striker berumur 26 tahun mencetak hattrick saat membawa timnya menang 7-0 atas Osasuna, Minggu (16/3/2014). Messi kini mengalahkan koleksi gol Paulinho Alcantara, yang telah memegang rekor sejak 1927, dalam daftar pencetak gol di Camp Nou.

"(Menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa) sangat mengesankan. Ada banyak pembicaraan tentang itu, sekarang saya memilikinya. Sekarang kami lanjutkan, bakal ada gol lainnya," tutur Messi usai laga, dikutip Tribunnews.com dari Sports Mole.

"Saya merasa baik. Saya kembali setelah cedera, menangkap irama, dan lebih percaya diri. Saya rasa sekarang saya telah sepenuhnya pulih," imbuhnya.

Messi telah mencetak 28 gol di semua kompetisi musim ini. (*)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
26
18
3
5
71
25
46
57
2
Real Madrid
27
17
6
4
57
26
31
57
3
Atlético Madrid
27
16
8
3
44
18
26
56
4
Athletic Club
27
13
10
4
45
24
21
49
5
Villarreal
26
12
8
6
48
36
12
44
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas