Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Arsene Wenger Senang Mathieu Debuchy Diboyong Arsenal

"Mathieu Debuchy telah menunjukkan dia bisa tampil di level tertinggi di klub dan di timnas Prancis," ujar Wenger.

Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Arsene Wenger Senang Mathieu Debuchy Diboyong Arsenal
ist
Mathieu Debuchy 

Laporan Wartawan Harian Super Ball, Rafli Aditya Priatna

TRIBUNNEWS.COM - Mathieu Debuchy resmi berseragam Arsenal di musim 2014/2015. Pesepak bola internasional asal Prancis tersebut resmi diboyong Arsenal dari Newcastle United.

Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengatakan, dirinya senang dengan kedatangan Mathieu Debuchy ke Arsenal.

"Mathieu Debuchy telah menunjukkan dia bisa tampil di level tertinggi di klub dan di timnas Prancis. Dia merupakan bek berpengalaman dan saya yakin dia akan cepat beradaptasi dengan kami," kata Arsene Wenger pada situs resmi Arsenal, Kamis (17/7/2014).

Debuchy akan segera bergabung dengan rekan satu tim untuk menjalani persiapan pramusim dan diperkirakan akan menjalani debutnya di Emirates Cup pada akhir Agustus mendatang.

Berita Rekomendasi
Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas