Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Sriwijaya FC Beri Batas Waktu Zulkifli Syukur Hingga Hari Ini

Hingga saat ini status wing back Sriwijaya, Zulkifli Syukur masih belum ada kejelasan, apakah bakal berlabuh ke Sriwijaya FC atau tetap di Mitra Kukar

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Sriwijaya FC Beri Batas Waktu Zulkifli Syukur Hingga Hari Ini
zifa27.blogspot.com
Zulkifli Syukur 

TRIBUNNEWS.COM, PALEMBANG - Hingga saat ini status wing back Sriwijaya, Zulkifli Syukur masih belum ada kejelasan, apakah bakal berlabuh ke Sriwijaya FC atau tetap bertahan di klub lamanya Mitra Kukar.

Manajer Tim SFC, Robert Heri enggan berkomentar terlalu banyak mengenai status sang pemain yang masih mengambang itu. Pihaknya hanya memberikan deadline pada pemain asal Makassar, Sulawesi Selatan itu untuk hadir paling telat pada launching 22 Desember mendatang.

“Kita tunggu saja waktu launching, datang atau tidak,” ujarnya.

Dicecar bagaimana jika Zulkifli tidak datang pada launching itu, apa yang akan dilakukan manajemen?

Robert pun enggan berandai-andai. Dia hanya meminta semua pihak bersabar dan menunggu sang pemain menyelesaikan urusan dengan klub lamanya, Mitra Kukar.

“Kita lihat saja nanti,” ucapnya singkat.

Berita Rekomendasi
Sumber: Sriwijaya Post
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas