Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Inter Milan Tahan Mateo Kovacic

Kovacic tampil sebanyak 25 kali di Serie A bersama Inter musim ini, dengan torehan lima gol.

Editor: Ravianto
zoom-in Inter Milan Tahan Mateo Kovacic
zimbio.com
Mateo Kovacic 

TRIBUNNEWS.COM, MILAN - Meski diminati oleh berbagai klub, termasuk Liverpool dan Arsenal, Mateo Kovacic dipastikan akan bertahan di Inter Milan.

Hal itu disampaikan oleh agen sang pemain, Nikky Vuksan, membantah spekulasi yang menyebutkan bahwa sang pemain akan hengkang dari Inter.

Kepada FC Inter News, Vuksan berkata: "Ia (Kovacic) baru saja memperpanjang kontraknya dua bulan lalu, dan tidak ada yang berubah dalam hal tersebut."

"Ia menandatangani kontrak baru sepanjang lima tahun, ia percaya terhadap masa depannya di Inter. Jika ia tidak bahagia di Inter, ia tidak akan memperpanjang kontraknya."

"Saya belum berbicara dengan siapa-siapa. Ia adalah pemain Inter dan akan tetap terus begitu," tambah sang agen.

Kovacic tampil sebanyak 25 kali di Serie A bersama Inter musim ini, dengan torehan lima gol.

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
21
16
1
4
44
17
27
49
2
AC Milan
21
13
7
1
34
16
18
46
3
Napoli
21
13
4
4
31
17
14
43
4
Roma
21
14
0
7
26
12
14
42
5
Juventus
21
11
6
4
32
17
15
39
Atas