Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Barcelona Vs Almeria: Messi Pakai Sepatu Khusus Peredam Nyeri di Area Sensitif

Untuk membantu mengurangi rasa sakit itu, Messi memakai sepatu lamanya yang diberi bantalan untuk menutupi area sensitif di kakinya.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Barcelona Vs Almeria: Messi Pakai Sepatu Khusus Peredam Nyeri di Area Sensitif
AFP PHOTO/ JOSEP LAGO
Lionel Messi dengan kostum latihan Barcelona. 

TRIBUNNEWS.COM - Nama Lionel Messi masih tercantum dalam daftar skuat Barcelona hingga beberapa jam menjelang laga kontra Almeria, Rabu (8/4/2015), dimulai. Padahal, kaki kanan bintang asal Argentina ini belum sepenuhnya terbebas dari rasa nyeri.

Koran Marca melansir bahwa Messi sebenarnya masih dalam proses pemulihan kendati kakinya tidak sesakit seperti ketika memperkuat timnas Argentina sepekan silam.

Untuk membantu mengurangi rasa sakit itu, Messi memakai sepatu lamanya yang diberi bantalan untuk menutupi area sensitif di kakinya.

Perusahaan apparel yang menjadi sponsor pribadi sang bintang, Adidas, disebut tengah menyiapkan sepatu khusus sebagai gantiya. Sepatu khusus tersebut disebut akan membuat pemain 27 tahun tersebut terbebas dari nyeri saat bermain.

Lampu hijau diberikan tak lain karena kengototan Messi sendiri untuk terus bermain. Ayah satu anak ini terhitung selalu tampil dalam 50 laga terakhir Barca di La Liga tanpa putus sejak Januari 2014.

Berita Rekomendasi
Sumber: Bolanews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
26
18
3
5
71
25
46
57
2
Real Madrid
27
17
6
4
57
26
31
57
3
Atlético Madrid
27
16
8
3
44
18
26
56
4
Athletic Club
27
13
10
4
45
24
21
49
5
Villarreal
26
12
8
6
48
36
12
44
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas