Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Pieter Huistra Akan Pantau Pemain Persipura dan Persib

Saya akan pantau dari dua klub terlebih dahulu yakni Persipura dan Persib. Karena dua klub tersebut melakoni ajang AFC

Penulis: Reynas Abdila
Editor: Husein Sanusi
zoom-in Pieter Huistra Akan Pantau Pemain Persipura dan Persib
Pieter Huistra 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Pelatih anyar Tim Nasional Indonesia, Pieter Huistra, akan memantau pemain-pemain Persipura Jayapura dan Persib Bandung. 

"Saya akan pantau dari dua klub terlebih dahulu yakni Persipura dan Persib. Karena dua klub tersebut melakoni ajang AFC," kata Huistra di Lapangan C kawasan Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/5/2015).

Sementara untuk calon pemain yang akan dipanggil memperkuat timnas Garuda, pelatih berdarah Belanda itu belum bisa memastikan dalam waktu dekat. Padahal sesuai jadwal tanggal 11 Mei nanti 50 nama pemain harus sudah disetorkan untuk berlaga di babak kualifikasi Piala Dunia 2018 ke AFC.

"Saya masih melihat dan mencari para pemain yang sesuai dengan kriteria. Saya ingin pemain yang memiliki disiplin tinggi, mau berjuang keras, dan menyatu dalam tim,” imbuhnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas