Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Ahmad Marzukih Isi Liburan Bersama Keluarga

Libur kompetisi diisi dengan joging bersama Zaskia, putri pertamanya di seputar kediamannya. Zuki memiliki dua anak, yakni Zaskia dan Sakha.

Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Ahmad Marzukih Isi Liburan Bersama Keluarga
TRIBUNNEWS.COM/DANY PERMANA
Pemain Persija Jakarta, Amarzukih, Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (12/3/2012). (TRIBUNNEWS/DANY PERMANA) 

TRIBUNNEWS.COM - Gelandang klub Persija Jakarta Ahmad Marzukih mengatakan 'libur' kompetisi Liga Super Indonesia musim 2015 dihabiskan bersama keluarga.

Libur kompetisi diisi dengan joging bersama Zaskia, putri pertamanya di seputar kediamannya. Zuki memiliki dua anak, yakni Zaskia, 4 tahun dan Sakha, 1 tahun.

"Saya habiskan waktu main sama anak. Joging pagi-pagi," ujar Ahmad Marzukih kepada Harian Super Ball, Senin (11/5).

Gelandang bertahan bernomor punggung 21 itu mengatakan dirinya baru saja menggelar tour keluarga besar Madsahid, ke Pantai Anyer, Serang, Banten, Minggu (10/5/2015).

Tur keluarga itu, kata Amarzukih, diikuti sekitar 80 anggota dengan dua bus besar. Madsahid, ayah Amarzukih asli Betawi dengan 13 bersaudara.

"Berangkat dua bus besar di sana sekalian arisan keluarga," ujarnya.

Anak kedua dari enam bersaudara itu memandang berhentinya kompetisi ini menjadi momen untuk mendekatkan diri dengan keluarga.

Berita Rekomendasi

"Tepat waktunya mau puasa, jadi mendekatkan diri sama anak-anak," ujarnya.

Baca Juga di Harian Super Ball, Selasa (12/5/2015)

Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas