Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Arsenal Lumat West Brom, Wenger Sanjung Theo Walcott dan Jack Wilshere

Pelatih Arsenal, Arsene Wenger memberikan pujian kepada Theo Walcott usai melumat West Bromwich Albion pada laga terakhir Premier League

Penulis: Reynas Abdila
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Arsenal Lumat West Brom, Wenger Sanjung Theo Walcott dan Jack Wilshere
AFP PHOTO
Penyerang Arsenal Theo Walcott merayakan gol yang dicetaknya ke gawang WBA pada laga terakhir Premier League di Emirates Stadium, Minggu (24/5/2015). Arsenal menang 4-1 dan Walcott mencetak hat-trick. 

Reynas Abdila/Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM – Pelatih Arsenal, Arsene Wenger memberikan pujian kepada Theo Walcott usai melumat West Bromwich Albion pada laga terakhir Premier League 2014/15 di Emirates Stadium, London, Minggu (24/5/2015).

The Gunners menang 4-1 lewat gol hat-trick yang dicetak Theo Walcott dan Jack Wilshere. Wenger mengaku bangga atas performa dan sumbangan tiga gol yang diberikan Walcott untuk skuatnya.

"Theo Walcott memiliki peran besar pada pertandingan hari ini, begitupun Jack Wilshere," kata Wenger seperti dilansir BBC.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
21
15
5
1
50
20
30
50
2
Arsenal
22
12
8
2
43
21
22
44
3
Nottm Forest
22
13
5
4
33
22
11
44
4
Chelsea
22
11
7
4
44
27
17
40
5
Man. City
22
11
5
6
44
29
15
38
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas