Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Juergen Klopp: Bukan Pekerjaan Mudah Kembalikan Kejayaan Liverpool

Klopp mengaku tidak menyesal menerima tawaran melatih Liverpool pada Oktober lalu, ketika dia menggantikan Brendan Rodgers

Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Juergen Klopp: Bukan Pekerjaan Mudah Kembalikan Kejayaan Liverpool
gettyimages.ie
Juergen Klopp 

TRIBUNNEWS.COM - Juergen Klopp mengaku bukan pekerjaan mudah untuk mengembalikan kejayaan Liverpool.

Namun, pelatih berkacamata itu tidak menyesal menerima tawaran tersebut pada Oktober lalu, ketika dia menggantikan Brendan Rodgers.

Sejak kedatangan Klopp, Reds belum menemukan konsitensi. Sempat mengalahkan Chelsea (3-1), Manchester City (4-1), dan Southampton (6-1), Reds malah kalah dari Crystal Palace (1-2), Newcastle United (0-2), dan Watford (0-3). Klopp mengaku tetap merasa senang di Anfield.

"Saya 100 persen sangat senang dengan tantangan yang diberikan klub. Saya melihat tim ini terus membaik. Mengapa? Karena saya tahu lebih banyak, Anda bisa melihat sejarah (karier) saya," kata Klopp.

"Saya suka tantangan. Ketika masih muda, sama sekali tidak terbayang akan menjadi profesional di sepak bola, dan ingin belajar kedokteran. Saya ingin membantu banyak orang. Saya kemudian bekerja keras mengubah hal itu. Saya tidak tahu berapa nama yang disaring oleh FSG (pemilik Liverpool), tapi saya berpikir saya adalah solusi sempurna untuk Liverpool. Percayalah," tutur eks pelatih Borussia Dortmund ini.

Baca Selengekapnya Hanya di HARIAN SUPER BALL, Kamis (3/3/2016)

Berita Rekomendasi
Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas