Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Paul Onuachu Ingin Gocekannya Seperti Cristiano Ronaldo

Masih ingat dengan pemain klub Liga Denmark, FC Midtjylland, Paul Onuachu, yang mencetak gol ke gawang Manchester United di Liga Europa

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Paul Onuachu Ingin Gocekannya Seperti Cristiano Ronaldo
gettyimages.ie
Paul Onuachu 

TRIBUNNEWS.COM, HERNING - Masih ingat dengan pemain klub Liga Denmark, FC Midtjylland, Paul Onuachu, yang mencetak gol ke gawang Manchester United di Liga Europa pada bulan Februari lalu?

Pemain asal Nigeria itu di awal bulan Maret ini kembali menjadi bahan perbincangan lagi.

Bukan menjadi pencetak gol, pemain dengan tinggi 201 cm malah melakukan kesalahan saat menggocek bola.

Pada laga itu, timnya melawan FC Kobenhavn pada Jum'at (4/3/2016).

Tampaknya penyerang 21 tahun ingin terlihat seperti Cristiano Ronaldo yang kerap kali mendribel dengan  cara tersebut.

Onuachu yang berhadapan satu lawan satu dengan bek lawan di kotak penalti pun mencoba melakukan trik tersebut.

Tapi apa daya, dirinya malah terjatuh, dan bola lepas dan direbut lawan.

Berita Rekomendasi

Sialnya, Onuachu dkk juga terpaksa menelan kekalahan 0-1 dari tim tamu, kasihan ya.

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
3
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
4
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas