Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Manchester City Kini Incar Posisi Tiga Besar itu Maunya Manuel Pellegrini

Hasrat menyalip posisi Arsenal di peringkat tiga klasemen Liga Inggris mulai menggandrungi pelatih Manchester City Manuel Pellegrini

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Manchester City Kini Incar Posisi Tiga Besar itu Maunya Manuel Pellegrini
gettyimages.ie
Manuel Pellegrini 

TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Hasrat menyalip posisi Arsenal di peringkat tiga klasemen Liga Inggris mulai menggandrungi pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini

Sebelum laga kontra Chelsea digelar di Stadion Stamford Bridge, Pellegrini berharap bek andalannya Vincent Kompany pulih. 

"Saya berharap Kompany pulih dan bermain lagi melawan Chelsea," kata Pellegrini, Rabu (13/4/2016). 

Posisi empat yang ditempati City memang sudah memastikan untuk lolos ke Liga Champions. 

Tapi rival sekotanya, Manchester United juga menginginkan posisi itu. 

Selisih lima poin dari peringkat lima sangat memungkinkan untuk dikejar dengan sisa pertandingan jelang akhir musim. 

Agar selamat dari incaran itu, Pellegrini menaruh harapan besasr pada Kompany.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas