Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Liverpool Siapkan Dana Besar untuk Jonas Hector

Liverpool menyiapkan dana hingga 25 juta Poundsterling untuk mendapatkan bek kiri FC Koln Jonas Hector musim panas ini.

Penulis: Fahdi Fahlevi
zoom-in Liverpool Siapkan Dana Besar untuk Jonas Hector
Jonas Hector 

TRIBUNNEWS.COM - Liverpool menyiapkan dana hingga 25 juta Poundsterling untuk mendapatkan bek kiri FC Koln Jonas Hector musim panas ini.

Dilansir oleh Metro, The Reds ingin menambah bek kiri yang dinilai lebih baik dari Alberto Moreno di sisi kiri pertahanan mereka, dan Hector menarik perhatian mereka dengan performanya.

Pemain berusia 26 tahun ini bersinar di Bundesliga musim lalu, sebelum akhirnya menjadi pilihan utama di posisi bek kiri untuk Jerman di Euro 2016, membantu timnya mencapai semifinal.

Liverpool kemungkinan siap untuk menggelontorkan dana besar untuk membawa Hector ke Anfield, meskipun Bild mengabarkan bahwa Tottenham juga tertarik, sementara Barcelona telah mengajukan penawaran sebesar £15 juta untuknya.

Akan tetapi, faktor Klopp kemungkinan bisa membantu Liverpool, setelah taktisi Jerman ini berhasil merogoh Bundesliga untuk para pemain seperti Loris Karius dan Joel Matip, meskipun baru sebentar ada di Merseyside.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas