Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Portugal Pimpin Klasemen Grup D Cabor Sepakbola Olimpiade 2016

Portugal berpeluang lolos sebegai juara Grup D Olimpiade Rio 2016 cabang sepak bola.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Portugal Pimpin Klasemen Grup D Cabor Sepakbola Olimpiade 2016
zimbio.com
Tobias Figueiredo (tengah) mendapatkan selamat dari rekan2 usai jebol gawang Honduras 

TRIBUNNEWS.COM, RIO DE JENAIRO - Portugal berpeluang lolos sebegai juara Grup D Olimpiade Rio 2016 cabang sepak bola.

Setelah meraih kemenangan dalam pertandingan kedua Grup D melawan Honduras, Senin (8/8/2016), Portugal memimpin klasemen sementara dengan koleksi enam poin.

Dalam laga itu, Portugal menang dengan skor tipis 2-1.

Kemenangan Portugal itu juga menempatkan Honduras di posisi kedua klasemen dengan raihan tiga poin.

Mereka unggul selisih gol dari Argentina yang juga mengoleksi tiga poin.

Di laga terakhir grup itu, Honduras akan melawan Argentina pada Rabu (10/8/2016).

Pada waktu yang sama, Portugal bakal melawan Aljazair yang sedang terpuruk di dasar klasemen karena belum meraih satu poin pun.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas