Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Manchester City Tidak Akan Beli Pemain Pada Januari

Manchester City berencana tidak membeli pemain baru di bursa transfer musim dingin pada Januari mendatang.

Penulis: Fahdi Fahlevi
zoom-in Manchester City Tidak Akan Beli Pemain Pada Januari
TWITTER
Pelatih Manchester City Pep Guardiola merayakan kemenangan atas West Bromwich Albion dalam laga lanjutan Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, Sabtu (29/10/2016) malam WIB. 

TRIBUNNEWS.COM - Manchester City berencana tidak membeli pemain baru di bursa transfer musim dingin pada Januari mendatang.

Direktur Olahraga Manchester City, Txiki Begiristain, beralasan bahwa pihaknya akan kedatangan Gabriel Jesus pada Januari mendatang.

"Kami sudah cukup (beli pemain). Kami akan kedatangan Gabriel Jesus, dia akan menambah kekuatan kami, jadi kami sangat senang," ujar Txiki kepada Manchester Evening News.

Gabriel Jesus dibeli Manchester City dari Palmeiras sejak bursa musim panas lalu. Namun baru mulai bisa dimainkan Januari ini.

Tim asuhan Pep Guardiola ini mendapat kritikan setelah baru menang empat laga dalam 15 laga terakhir.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas