Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Eder: Lille Masih Punya Peluang

Eder mencoba berpikir positif, dengan mengatakan kekalahan itu untuk melecut semangat Les Dogues, julukan Lille, dalam laga kontra Paris Saint-Germain

Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Eder: Lille Masih Punya Peluang
futboldesdefrancia.com
Eder, striker Lille 

TRIBUNNEWS.COMLille mengalami kekecewaan pada akhir pekan kemarin, mengalami kekalahan 0-1 dari Lorient di pekan 23 Liga Prancis.

Namun Eder, striker Lille, mencoba berpikir positif, dengan mengatakan kekalahan itu untuk melecut semangat Les Dogues, julukan Lille, dalam laga kontra Paris Saint-Germain (PSG).

"Melawan Paris memang sulit, tapi selalu ada peluang. Kadang, dalam kondisi seperti ini kami akan menampilkan kemampuan terbaik kami," katanya, sebagaimana dilansir laman Lille.

Sayangnya, dalam laga yang sulit ini Lille bisa jadi belum diperkuat kiper utama mereka, Vincent Enyeama, yang mengalami cedera lutut.

Menurut Patrick Collot, Pelatih Lille, Enyeama masih menunggu lampu hijau dari dokter tim.

Berita Ini Juga Dimuat di KORAN SUPER BALL, Selasa (7/2/2017)

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
Atas