Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persebaya Dilanda Badai Cedera Usai Tampil di Laga Perdana

Dilansir dari akun Instagram @officialpersebaya, Sabtu (22/4/2017), setidaknya ada tujuh pemain yang cedera saat ini.

Editor: Husein Sanusi
zoom-in Persebaya Dilanda Badai Cedera Usai Tampil di Laga Perdana
TRIBUNJATIM.COM/AYU MUFIDAH K S
Laga home perdana Persebaya vs Madiun Putra FC di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (20/4/2017). 

Laporan Wartawan TribunJatim.com, Ayu Mufidah KS

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Kabar tak sedap datang dari skuad Persebaya.

Pasca hasil seri yang diraih Persebaya di kandang oleh Madiun Putra FC dengan skor 1 - 1, kini skuad asuhan Iwan Setiawan dilanda badai cedera.

Dilansir dari akun Instagram @officialpersebaya, Sabtu (22/4/2017), setidaknya ada tujuh pemain yang cedera saat ini.

Tujuh pemain tersebut adalah Rachmat Afandi, Dimas Galih, Yogi Novrian, Rendi Irwan, Misbakus Sholikin, Muhammad Hidayat, dan Irfan Jaya.

Keeper utama Persebaya Dimas Galih masih harus beristirahat karena mengalami tifus.

Yogi Novrian, Rendi Irwan, Misbakus Sholikin, dan Irfan Jaya harus menepi karena kondisi mereka yang belum fit.

Berita Rekomendasi

Sementara untuk Rachmat Afandi dan Muhammad Hidayat masih terlihat lari-lari ringan dipinggi lapangan.

Sebelumnya, pelatih Persebaya Iwan Setiawan pasca pertandingan melawan Madiun Putra, Kamis (20/4/2017) lalu, mengatakan para pemainnya sedang mengalami cedera saat pertandingan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas