Gol Herman Dzumafo ke gawang PSMS Medan Berbau Offside? Ini Videonya
Bhayangkara FC meraih kemenangan atas PSMS Medan dengan skor akhir 2-1, Sabtu (31/3/2018)
Editor: Husein Sanusi
Suci Rahayu/BolaSport.com
Pemain Bhayangkara FC, Herman Dzumafo Epandi, berebut bola dengan pemain PSIS Semarang pada laga pembuka Grup E Piala Presiden 2018 di Stadion Gajayana, Malang, Sabtu (20/1/2018) sore. SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
TRIBUNNEWS.COM - Bhayangkara FC meraih kemenangan atas PSMS Medan dengan skor akhir 2-1, Sabtu (31/3/2018).
Gol-gol kemenangan Bhayangkara atas PSMS dicetak oleh Herman Dzumafo Epandi (39') dan Nikola Komazec (46').
Sedangkan satu gol balasan PSMS dicetak melalui Suhandi (64').
Kemenangan itu membuat poin Bhayangkara menjadi empat poin dari dua laga.
Sebelumnya, tim asuhan Simon McMenemy itu ditahan imbang 0-0 oleh Persija di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada pekan perdana Liga 1 2018, Jumat (23/3/2018).
Namun, gol perdana Bhayangkara pada laga tersebut dinilai cukup kontroversial.
Berita Rekomendasi